Menu

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI

Kejutan-kejutan yang Diterima Anies Saat Tinjau Lokasi Genangan dan Banjir

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meninjau lokasi tanggul jebol di Jati Padang, Senin (11/12/2017).

PT BESTPROFIT - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mendatangi lokasi genangan pada empat hari terakhir ini.

Kemarin, Anies mendatangi Jalan DI Panjaitan, tempat proyek Tol Becakayu berlangsung. Pada hari sebelumnya, Anies mendatangi Jatipadang untuk melihat perbaikan tanggul jebol.

Selain itu, Anies juga mendatangi Jalan Rasuna Said yang digenangi air setinggi 50 cm pada Senin lalu. BEST PROFIT

Saat datang ke tempat-tempat itu, Anies mendapatkan kejutan-kejutan. Kejutannya berkaitan dengan fakta yang terjadi di lapangan.

 

Lihat rumah di bibir kali

 

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meninjau tanggul Jatipadang yang jebol, Selasa (13/12/2017).
 

Ketika menyusuri Kali Pulo di Jatipadang, Anies geleng-geleng kepala melihat rumah yang berdiri di bibir kali. Rumah-rumah tersebut membuat lebar kali semakin sempit. Kali Pulo bahkan bisa dilompati satu langkah kaki saja. BESTPROFIT

Di bagian lain, Kali Pulo justru hilang. Jalan setapak dan rumah-rumah menghilangkan jejak kali itu. Anies bertanya kepada warga setempat bagaimana bisa rumah dibangun di bibir kali.

"Sudah berapa lama ini?" tanya Anies.

PT BEST PROFIT "Sudah lama ini, Pak. Ya Pak RW ya? (Mulai dibangun tahun) 2010-an lah," kata Fatimah, istri ketua RT setempat.

"Berarti tujuh tahunan? Terus ini (rumah) dibangun begitu saja? RT dan RW enggak ingatkan?" tanya Anies. PT BEST PROFIT FUTURES

 

Genangan di Jalan DI Panjaitan

 

Gubernur DKI Jakarta pantau genangan air di jalan Panjaitan, Jakarta Timur, Kamis (14/12/2017)
 

Kejutan lainnya ketika Anies mendatangi Jalan DI Panjaitan, Kami (14/12/2017). Di sana, Anies terkejut melihat genangan air di bawah proyek Tol Becakayu. PT BESTPROFIT FUTURES

"Masya Allah, ini genangan air dari mana?" kata Anies.

Genangan yang dilihat Anies berada di depan Institut Bisnis Nusantaran. Pasukan biru sedang menyedot air genangan yang menutupi bangunan fondasi tol. Sementara pasukan oranye dikerahkan membuat sodetan sementara agar air bisa mengalir ke selokan. BESTPROFIT FUTURES

Pimpinan proyek PT Kresna Kusuma Dyandra Marga, Ayuda Priyantoro, membantah genangan itu disebabkan proyek Tol Becakayu. Kata dia, genangan berasal dari pipa PDAM yang bocor di bawah, bukan karena hujan. BEST PROFIT FUTURES

 

Kabel jadi saringan

 

Abies Baswedan tinjau penyebab genangan air di terowogan MT Haryono, Kamis (14/12/2017)
 

Hal mengejutkan lain ketika Anies mendatangi Jalan Rasuna Said. Di sana, dia menemukan penyebab genangan setinggi 50 cm di tempat itu. Ternyata penyebabnya adalah kabel-kabel yang melintang di ujung tali air. Anies menyebut kabel itu seperti saringan yang menghambat aliran air. Lumpur dan sampah yang terbawa air tersangkut di "saringan" itu. BPF

BESTPRO "Di ujungnya ada kaya saringan nih jadinya. Ada tanah-tanah (lalu) mampet," kata Anies.

Sumber: kompas.com

Go Back

Comment